Al Qura'n Sebagai Sumber Kehidupan

Jumat Tanggal 20 Oktober 2023.

Setiap Hari Jumat Pagi Siswa Sisiwi SDN 70 Tolotongga Kota Bima,  Menggelar kegiatan IMTAQ di Halaman Sekolah SDN 70 Tolotongga Kota Bima. kegiatan ini diselenggarakan dalam rangka membina karakter dan spiritual siswa SDN 70 tolotongga kota bima.

Kegiatan diawali dengan pencarahan dan  pembinaan dari Kepala Sekolah SDN 70 Tolotongga  Kota Bima Pak Abdullah S. Pd I

Di dalam Pencerahannya. Kepala Sekolah menyampaikan kepada siswa siswi SDN 70 Tolotongga Kota BIma agar mulai mencintai Al Qura'an dengan membaca dan mempelajarinya sedidik demi sedikit, karena di dalam Al Quran ini terdapat petunjuk serta pedomannya dalam kehidupan kita, Al Qura'an juga merupakan sumber Kehidupan sehingga barang siapa mencintai alquran makan Al Qura'an sendiri yang akan mencintai dan menyayangi kita di dunia dan di akhirat nanti.

Setelah kepsek menyampaikan pencaerahnnya siswa dan sisiwi SDN 70 Toloyongga Kota Bima melanjutkan dengan membaca Surat Yassin secara bersama sama. siswa dan siswi membaca dengan khusyuk dan tertib.